Ide Logo Bakery:

Logo

Deskripsi

Logo bakery untuk bisnis bernama Rotistuff. Edit

Ikon croissant yang diapit oleh dua bulir gandum menyiratkan suguhan dan layanan yang berkualitas tinggi. Warna golden brown dari ikon menggambarkan kenikmatan roti dan berbagai hidangan hangat yang baru dipanggang. Jenis huruf Averia Serif Libre yang ramping menambah kesan kasual pada logo.

Logo bakery untuk bisnis bernama Rotistuff. Edit

Skema warna hitam dan abu-abu muda ini menggambarkan kesan modern dan profesionalisme. Ide ini ditunjukkan oleh jenis huruf Pacifico yang terlihat seperti tulisan tangan yang familiar. Ikon topi tukang roti menambah sentuhan pribadi, sedangkan bulir gandum membangkitkan kesan premium.

Logo bakery untuk bisnis bernama Rotistuff. Edit

Ikon kue yang minimalis menyiratkan spesialisasi Anda dalam memproduksi suguhan manis. Jenis huruf DM Serif Text yang bergaya pun menambah keramahan pada logo. Pilihan warna cokelat dan pink melambangkan rasa manis yang nikmat, sedangkan background biru tua menyiratkan daya tarik yang mewah.

Logo bakery untuk bisnis bernama Rotistuff. Edit

Ikon donat dengan gula menyiratkan bahwa bisnis Anda adalah tempat yang ramah keluarga. Ide ini pun ditekankan oleh kelucuan jenis huruf Ribeye yang terinspirasi dari kartun. Palet warna cokelat akan memikat para pecinta cokelat dan melambangkan kehangatan serta kenikmatan suguhan Anda.

Logo bakery untuk bisnis bernama Rotistuff. Edit

Ikon secangkir kopi yang diapit oleh bintang-bintang dan gilingan menyoroti kualitas suguhan Anda. Palet warna gelap yang digunakan dalam desain in mengisyaratkan berbagai suguhan rasa cokelat yang ditawarkan. Jenis huruf Lusitana yang rapi dan apik pun memperkuat ikon dengan sempurna.

Logo bakery untuk bisnis bernama Rotistuff. Edit

Terinspirasi oleh tulisan tangan, jenis huruf Pacifico menambahkan sentuhan menyenangkan yang mengubah desain sederhana ini menjadi logo yang elegan. Pintu kecil di rumah cupcake menambah daya tarik yang mengundang. Warna cokelat tua menunjukkan spesialisasi Anda dalam berbagai hidangan cokelat.

Logo bakery untuk bisnis bernama Rotistuff. Edit

Background pink lembut menyiratkan kesan hangat dan ramah, sedangkan hitam menyampaikan kesan elegan. Terinspirasi oleh huruf bergaya kartun, jenis huruf Ribeye yang unik menambah kesan kekanak-kanakan pada logo. Dua donat besar pada ikon melambangkan porsi suguhan yang besar.

Logo bakery untuk bisnis bernama Rotistuff. Edit

Variasi alat dan bahan pada ikon menunjukkan bahwa bakery Anda menawarkan berbagai macam camilan. Jenis huruf Averia Serif Libre yang ciamik memberi daya tarik modern pada logo. Warna emas dan hitam yang identik dengan kemewahan serta kesan elegan menyoroti kualitas tinggi hidangan Anda.

Logo bakery untuk bisnis bernama Rotistuff. Edit

Jenis huruf Vesper Libre yang terinspirasi dari huruf Latin ini menambahkan sentuhan halus pada logo. Ikon gandum dan gilingan yang diapit oleh dua bintang memposisikan bakery Anda sebagai terbaik di kota. Palet warna hitam dan cokelat keemasan menyampaikan keandalan dan kesan premium.

Logo bakery untuk bisnis bernama Rotistuff. Edit

Ikon rumah berbentuk roti yang super imut ini melahirkan suasana homey, akrab, dan ramah. Warna putih gading melambangkan kehangatan, sedangkan emas menyiratkan kesan premium. Jenis huruf Amatic SC yang menarik dan menawan memperkuat estetika desain logo yang minimalis.

Logo Bagel

10 ide logo lezat untuk bisnis bagel Anda.

FAQs:

Bagaimana caranya membuat logo bakery?

  1. Pertimbangkan target pasar, menu, dan pesan yang ingin logo Anda sampaikan.
  2. Gunakan pembuat logo untuk membantu menginspirasi Anda.
  3. Pilih warna yang sesuai dengan menu dan estetika bakery Anda.
  4. Tunjukkan beberapa pilihan logo kepada teman dan keluarga serta tanyakan pendapat mereka.
  5. Unduh logo terbaik.

Di mana saya dapat mengunduh logo bakery keren secara gratis?

Anda dapat membuat, mengedit, dan mengunduh logo bakery keren secara gratis di Zarla dengan mengklik "Edit" pada salah satu contoh kami atau dengan menggunakan pembuat logo kami.

Apa warna terbaik untuk logo bakery estetik?

Logo bakery estetik sebaiknya memunculkan gambar kue-kue lezat berwarna golden brown dan roti yang menggugah selera. Cobalah gabungkan warna-warna alami yang hangat sepreti emas, coklat, nude, dan putih. Untuk hasil terbaik, campur nada warna ini dengan kuning atau pink untuk menambah faktor "wow."

Apa elemen kunci dari logo bakery modern?

Logo bakery modern menggabungkan font tulisan tangan dan warna coklat atau warna netral lainnya yang menekankan rona keemasan camilan yang freshly-baked. Desain ini biasanya digabungkan dengan ikon yang terinspirasi dari baker untuk membangun rasa keakraban.

Bagaimana caranya membuat logo bakery vintage?

  1. Teliti logo pesain Anda.
  2. Temukan style Anda sendiri. Cobalah warna, penempatan, dan ikon yang berbeda.
  3. Gunakan pembuat logo bakery untuk menemukan inspirasi.
  4. Tunjukkan ide logo Anda kepada teman dan keluarga serta tanyakan pendapat mereka.
  5. Pilih desain logo terbaik.

Di mana saya dapat mengunduh logo toko roti dalam format PNG?

Coba gunakan Zarla — pembuat logo bakery yang mudah digunakan yang memungkinkan Anda membuat logo bakery yang bisa anda sesuaikan dan mengunduhnya dalam format PNG.

Artikel Terkait

Logo Patisserie

10 ide logo menarik untuk bisnis patisserie Anda.

Logo Roti

10 ide logo roti yang menawan untuk bisnis Anda.

Logo Baking

10 ide logo menarik untuk bisnis baking Anda.

Logo Pastry

10 rekomendasi logo yang luar biasa untuk bisnis pastry Anda.

Logo Roti Isi

10 ide logo lezat untuk bisnis roti isi Anda.